Ada cara mudah bagi pengguna Instant Messaging seperti yahoo mesenger, google talk yang memerlukan Mesin Penjawab Otomatis Saat YM Sedang "offline". yaitu Answer.im. mesin ini mampu bekerja terus-menerus meskipun PC kita sedang dimatikan. Untuk menggunakannya anda cukup login saja pada IM pilihan, kemudian isikan saja pesan anda dan secara otomatis pesan ini akan selalu aktif sampai status anda berubah menjadi "Online" kembali.
berikut gambarnya:
Saat ini ada 6 IM yang didukung diantaranya Yahoo Messenger, Google Talk, AIM, ICQ, MSN dan My Spacebeta. Silahkan dicoba aja
semoga bermanfaat.
3 komentar:
kereen ... ini versi online kan
@ rio2000 yap bener sob, selamat mencoba
Wah mantep nih, saya baru tahu kalau ada yang kek gini...
Posting Komentar
Silahkan Tulis Komentar Anda disini...